Tujuan Sekolah
- Menghasilkan lulusan yang memahami kesempurnaan ajaran Islam, memiliki aqidah bersih, ibadah yang benar, akhlaq yang matang, mandiri, bertanggungjawab, berpengetahuan luas, sehat dan kuat.
- Menghasilkan lulusan yang bersikap pembelajar dan memiliki karya-karya.
- Menghasilkan siswa yang sehat dan kuat sehingga mampu melaksanakan tugas-tugas perkembangannya.
- Menghasilkan lulusan yang memiliki minimal satu minat bakat yang dapat diunggulkan.
- Pembelajaran Regular
- Dauroh/diklat
- Mabit
- Rihlah/outing
- Mukhoyam/Kemah
- BTAQ
- Kepanduan
- Outbond
- Renang
- Berkebun
- Beternak
- Marketday
Proses Pembelajaran :
1. Tadabur Qur’an (iman+amal+dakwah)
- Faham
- Ikhlas
- Amal
- Bersungguh-sungguh dan rela berkorban
- Dakwah
- Menelaah
- Mengeksplorasi
- Merumuskan
- Mempresentasikan
- Mengaplikasikan
- Memberi manfaat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar